Uncategorized

5 Tips Membuat Suasana Rumah jadi Nyaman, Bikin Betah!

5 Tips Membuat Suasana Rumah

VIPPELANGILOUNGE – 5 Tips Membuat Suasana Rumah jadi Nyaman, Bikin Betah! Ketika merasakan stress akibat pekerjaan atau hal lainnya, pergi liburan bisa di jadikan sebagai terapi yang efektif untuk mengembalikan energi. Namun, di masa sekarang, bepergian jauh bisa berisiko terhadap kesehatan akibat adanya pandemi yang melanda dunia. Akibatnya, kita di minta untuk lebih banyak tinggal di rumah.

Tidak bisa pergi keluar bukan berarti tidak bisa menghilangkan stress. Jika di atur dengan tepat, rumah bisa menjadi tempat paling nyaman untuk di tinggali sekaligus bisa menghilangkan rasa penat. Bagaimana cara agar betah tinggal di rumah? Yuk, segera cek tips membuat suasana rumah menjadi nyaman berikut ini!

1. Atur ruangan dan minimalkan barang

5 Tips Membuat Suasana Rumah

Langkah pertama untuk membuat rumah menjadi nyaman adalah dengan memilah barang sesuai kebutuhan dan singkirkan yang tidak perlu. Jika barang yang penting sudah dikumpulkan, atur sesuai tata letak yang diinginkan. Pisahkan barang sesuai kategori tertentu agar lebih mudah diatur dan dicari saat dibutuhkan.

Supaya lebih menyenangkan, berikan dekorasi sesuai dengan style yang kamu sukai. Dekorasi ini akan memberikan energi positif dan menciptakan suasana nyaman.

2. Coba aplikasikan feng shui

5 Tips Membuat Suasana Rumah

Bingung bagaimana sebaiknya mengatur rumah? Coba aplikasikan feng shui. Teknik ini dapat mengatur suatu ruangan sedemikian rupa agar tercipta harmoni dan keseimbangan.

Ketika tata letak ruangan sudah diatur sesuai dengan feng shui, kamu akan merasakan kenyamanan dan aura positif di dalam rumah. Jadi makin betah tinggal di rumah!

3. Sediakan area khusus untuk relaksasi

5 Tips Membuat Suasana Rumah

Di zaman yang serba cepat dan sibuk seperti sekarang, sulit rasanya untuk menemukan waktu yang tepat untuk menenangkan diri. Akibatnya, muncul rasa stress berkepanjangan yang berdampak negatif untuk kesehatan fisik dan mental.

Guna mengatasi masalah ini, cobalah membuat area yang dikhususkan sebagai tempat relaksasi di rumahmu. Area ini bisa berada di dalam atau luar ruangan, tergantung kesukaan. Keberadaan area untuk relaksasi sangat membantu untuk rekreasi sejenak melepas penat dan merasa nyaman saat di rumah.

4. Pasang aromaterapi untuk menambah ketenangan

Tidak hanya harum, aroma terapi juga punya manfaat lain yang tidak kalah penting. Berdasarkan laporan dari Cho, dkk., yang diterbitkan dalam jurnal Hindawi tahun 2013, disebutkan bahwa pemakaian aromaterapi dapat mengurangi kecemasan, meningkatkan kualitas tidur, dan menstabilkan gula darah pada pasien penderita penyakit jantung.

Efek positif aromaterapi ini juga bisa digunakan di rumah. Dijamin, kamu akan merasakan ketenangan dan energi positif, sehingga berada di dalam rumah akan lebih nyaman.

5. Mainkan musik favoritmu

Opsi lain yang bisa kamu coba untuk membuat suasana rumah menjadi nyaman adalah dengan memainkan musik favoritmu. Mendengarkan musik sambil beraktivitas di rumah akan memberikan sensasi nyaman dan meningkatkan energi positif.

Musik yang tepat dapat menciptakan suasana damai, sehingga menghilangkan stress yang dirasa. Rumah jadi nyaman tanpa banyak usaha!

Rumah adalah tempat tumbuh dan saksi perjalanan sebuah keluarga. Oleh sebab itu, jadikan rumah sebagai tempat yang nyaman untuk ditinggali dengan menerapkan tips di atas. Selamat mencoba, ya!

situs pkv aman dan terpercaya 12 game dalam 1 id
-minimal deposit hanya 20k ( via bank & pulsa )
-bonus refferal 15%
-bonus rollingan 0,3%
-100% fair Play
Wa : https://bit.ly/3x9eFwn
Link : http://vippelangi.com/Register.aspx?ref=xYz778899

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *